Hadiri Undangan di Lima Kecamatan, Yulius Maulana Banjir Dukungan 

Sabtu, 4-Mei-2024, 07:19


sebagai Bupati Lahat 2024-2029.

“Saya ucapkan terimakasih atas undangannya dan juga sambutannya yang luar biasa, saya juga memastikan diri untuk mencalonkan diri sebagai Bupati Lahat 2024-2029,” tukasnya.

Sementara itu Ketua PAC PDIP Kecamatan Pagar Gunung, Irhanudin, yang juga sekaligus sebagai tuan rumah, merasa senang dengan kedatangan Yulius Maulana dan rombongan.

“Terimakasih kami haturkan atas kesediaan Pak Yuliius memenuhi undangan kami di Desa Kedaton ini, terimakasih juga atas kesediaannya menjadi saksi pernikahan anak kami Selva dan Andrian,” ungkapnya

Tak lupa Irhanudin juga memberikan doa atas perjuangan Yulius Maulana dan Tim Pemenangannya. “Semoga apa yang dicita-citakan dan diperjuangkan sesuai harapan sehingga Pak Yulius menjadi Bupati Lahat di pilkada tahun ini,” pungkasnya.

Dalam kesempatan itu Yulius Maulana ST beserta rombongan turut menghadiri beberapa undangan pernikahan, diantaranya Desa Gedung Agung Kecamatan Merapi Timur, Desa Muara Maung Kecamatan Merapi Barat, Desa Lahat Tengah, Desa Muara Danau Kecamatan Tanjung Tebat, Desa Kedaton Kecamatan Pagar Gunung.

(Jack)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on Whatsapp

BERITA TERKINI

MERAPI BARAT - Kamis, 19-Desember-2024 - 19:43

Kades Purwosari, Aswansyah Terus Mebangun Desa Nya

selengkapnya..

LAHAT SELATAN - Rabu, 18-Desember-2024 - 17:10

RESES, ANGGOTA DPRD DAPIL III LAHAT BAHAS CSR

selengkapnya..

Loading poll ...

Nak Keruan Gale

Seni Budaya

Wisata

Almamater